Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

KPU Batam Pastikan Logistik Pilkada Siap Didistribusikan

18-11-2015 | 19:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Batam memastikan logistik yang akan digunakan dalam pemilihan kepada daerah sudah siap untuk didistribusikan.

Bawaslu dan Panwaslu Diminta Tanggap Soal SMS Hasut

18-11-2015 | 18:23 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Memasuki Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) serektak, 9 Desember 2015 mendatang banyak beredar pesan singkat (sms) dan selebaran melalui jejaring sosial yang dilakukan orang yang tidak bertanggungjawab.


Jadikan Debat Kandidat Pilwako Batam Sebagai Wadah Pencerdasan

18-11-2015 | 18:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Iman Sutiawan, ketua tim pemenangan pasangan Rudi-Amsakar Achmad (Ramah) mengajak semua pihak untuk menyukseskan pelaksanaan debat kandidat Pilwako Batam.

10 TPS di Tanjungpinang Kekurangan Surat Suara Pilgub

17-11-2015 | 17:27 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sebanyak 10 TPS Kelurahan Air Raja dan Kelurahan Pinang Kencana, Kecamatan Tanjungpinang Timur mengalami kekurangan surat suara untuk pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Kepri.

Kepri dan Batam Masih Kondusif Jelang Pilkada

17-11-2015 | 16:57 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Meskipun sebelumnya Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) dan Batam khususnya termasuk kategori rawan terjadi kecurangan dalam Pemilihan Umum (Pemilu), namun sejauh ini masih kondusif.

Kamis, Tim Terpadu di Batam Tertibkan Alat Peraga Kampanye Ilegal

17-11-2015 | 16:44 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tim terpadu akan kembali menertibkan alat peraga kampanye (APK) Pilkada serentak yang dipasang secara ilegal.

Baharkam Polri Pantau Kesiapan Kepolisian Kepri Hadapi Pilkada

17-11-2015 | 15:25 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Tim dari Badan Pemeliharaan Keamananan (Baharkam) Polri mendatangi Polresta Barelang mengecek kesiapan personel kepolisian dalam menghadapi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang dilakukan serentak pada 9 Desember nanti.

Timses Paslon Berlomba Melanggar Aturan

17-11-2015 | 10:17 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Alat Peraga Kampanye (APK) ilegal dua pasangan calon gubernur Kepulauan Riau (Kepri) dan calon wali Kota Batam makin banyak ditemukan di pinggiran jalan protokol di Batam.