Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

PKS dan 7 Parpol Siap Jadi Pihak Terkait di MK untuk Mengawal Suara Rakyat

08-01-2023 | 16:34 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pengajuan gugatan Judicial Review di Mahkamah Konstitusi (MK) yang meminta mahkamah menetapkan pemberlakuan sistem pemilu tertutup mendapat respon kritis sejumlah partai politik. 

Golkar Tegaskan Berpengalaman dengan Sistem Tertutup, Tapi tak Ingin Demokrasi Mundur

08-01-2023 | 15:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto menegaskan komitmen mendukung sistem pemilu proporsional terbuka untuk menjaga kemajuan demokrasi yang telah berjalan sejak era reformasi. Airlangga mengatakan bahwa sistem pemilu proporsional tertutup merupakan kemunduran bagi demokrasi.

Delapan Parpol Gelar Pertemuan Tolak Sistem Proporsional Tertutup untuk Pemilu 2024 Usulan PDIP

08-01-2023 | 15:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sebanyak delapan partai politik (Parpol) yang memiliki kursi di parlemen menggelar pertemuan di Hotel Dharmawangsa, Jakarta, Minggu (8/1/2023), membahas penolakan terhadap sistem proporsional tertutup untuk Pemilu 2024 yang diusulkan PDIP.

Pertemuan yang diinisiasi oleh Partai Golkar tersebut pada pokoknya menolak wacana sistem pemilu proporsional tertutup diberlakukan kembali, dan meminta KPU melaksanakan pemilu 2024 sesuai jadwal dan peraturan yang sekarang berlaku.

Jelang HUT PDIP ke-50, Megawati Keluarkan Surat Perintah Harian kepada Kader PDIP se-Indonesia

08-01-2023 | 13:33 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Umum DPP PDI Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri mengeluarkan surat perintah harian jelang perayaan HUT ke-50 partai pada 10 Januari 2023.

Menurut Sekretaris Jenderal DPP PDIP, Hasto Kristiyanto, surat perintah itu dikeluarkan pada 7 Januari 2023. Di dalam surat perintah itu, ada 7 poin hal yang disampaikan oleh Megawati.

Etnografi Disarankan untuk Akhiri Konflik Agama dan Polarisasi Politik Identitas

08-01-2023 | 12:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Musikus Internasional Franky Raden menilai saat ini memang giliran ilmu kebudayaan yang berperan secara global, karena disipilin-disiplin ilmu lain menemui jalan buntu. Sehingga ilmu-lmu tersebut bermuara di bidang baru yang diberi nama culture studies, dimotori bidang etnografi.

Partai Gelora akan Bentuk Kementerian Kebudayaan Jika Menang Pemilu 2024

08-01-2023 | 11:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Sekretaris Jenderal Bidang Komunikasi Organisasi Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Deddy Miing Gumelar mengatakan, pemerintah dinilai tidak memahami esensi kebudayaan, dan beranggapan bahwa kebudayaan itu sebagai 'kerupuk' dalam hidangan pokok.

Fahri Hamzah Nilai Indonesia Butuh Pemimpin Filsuf, Bukan Pemimpin Populer

08-01-2023 | 09:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Wakil Ketua Umum Partai Gelombang Rakyat (Gelora) Indonesia Fahri Hamzah menegaskan, Indonesia perlu seorang pemimpin filsuf seperti era Yunani kuno. Hal itu agar pikiran, ide dan gagasannya tidak hanya dinikmati bangsa sendiri, tetapi juga oleh masyarakat global.

Perang di Tingkat Elit Bersifat Wacana, Kader Jangan Baperan

07-01-2023 | 16:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Politikus PDI Perjuangan (PDIP) Deddy Yevri Sitorus menjelaskan perang di kalangan elit politik sifatnya wacana dan lumrah terjadi. Berbeda pendapat hal biasa dalam perpolitikan dan jangan sampai disalahartikan hingga "baperan".