Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Partai Gelora Optimis Timnas Indonesia Makin Berprestasi Pasca Tragedi Kanjuruhan

06-10-2022 | 14:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Partai Gelombang Rakyat (Gelora) optimis persepakbolaan di Indonesia akan semakin maju pasca tragedi di Stadion Kanjuruhan, Malang yang menewaskan 131 supoter Aremania beberapa waktu la

Timnas Wanita Indonesia Jalani TC Jelang FIFA Match Day Melawan Singapura

06-10-2022 | 13:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Timnas Wanita Indonesia akan mengikuti agenda pertandingan FIFA Match Day melawan Singapura, yang dijadwalkan berlangsung pada Senin (10/10/2022) di Stadion Jalan Besar, Singapura.

Oleh karena itu, sebagai persiapan, pelatih kepala tim, Rudy Eka Priyambada, memanggil 20 pemain untuk melakukan pemusatan latihan (Training Center-TC) yang sudah dimulai pada Rabu (5/10/2022) di Pancoran Soccer Field, Jakarta.

Presiden Jokowi Minta Kelayakan Seluruh Stadion Sepak Bola di Indonesia Dievaluasi Total

06-10-2022 | 13:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Malang - Presiden RI Joko Widodo benar-benar memberi perhatian khusus terhadap tragedi yang terjadi di Stadion Kanjuruhan Malang.

Usai meninjau langsung kondisi stadion Kanjuruhan, Rabu (5/10/2022) sore, Presiden meminta ada evaluasi total mulai dari kondisi kelayakan stadion hingga manajemen pertandingan.

Tekuk UEA 3-2, Timnas Indonesia U-17 Pimpin Klasemen Grup B Kualifikasi Piala Asia U-17

06-10-2022 | 08:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Bogor - Tim nasional (timnas) Indonesia U-17 berhasil menekuk Uni Emirat Arab (UEA) U-17 dalam laga lanjutan Grup B Kualifikasi Piala Asia U-17 2023. Garuda Asia menang 3-2 pada pertandingan di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor, Jawa Barat, Rabu (5/10/2022).

131 Orang Meninggal Dunia, Tragedi Sepak Bola Kanjuruhan Terburuk Kedua di Dunia

05-10-2022 | 19:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Korban meninggal dunia Tragedi Kanjuruhan kini dikonfirmasi mencapai 131 jiwa dan membuat kejadian tragis itu di posisi kedua insiden sepak bola terburuk di dunia.

Menteri PPPA Dorong Terwujudnya Stadion Sepak Bola Ramah Perempuan dan Anak

05-10-2022 | 11:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Menteri PPPA), Bintang Puspayoga mendorong semua pihak untuk bersama menghadirkan stadion sepak bola yang ramah perempuan dan anak dan penyelenggaraan pertandingan yang memberikan perlindungan kepada perempuan dan anak.

"Penyelenggara pertandingan harus memiliki panduan atau protokol perlindungan bagi kelompok rentan, khususnya anak-anak termasuk juga perempuan dan penyandang disabilitas," kata Menteri PPPA, Bintang Puspayoga di Jakarta, mengutip siaran pers KemenPPPA, Selasa (4/10/2022).

Menpora Pastikan TGIPF Bekerja Profesional dan Transparan Ungkap Tragedi Kanjuruhan

05-10-2022 | 10:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Malang - Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali yang juga Wakil Ketua Tim Gabungan Independen Pencari Fakta (TGIPF) memastikan tim ini akan bekerja secara profesional.

Tim yang dibentuk pemerintah tersebut juga akan berupaya keras menggali fakta-fakta atas tragedi Kanjuruhan.

Ini Tiga Hukuman Komdis PSSI untuk Arema FC Terkait Tragedi Kanjuruhan

05-10-2022 | 10:41 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Komite Disiplin PSSI resmi memberikan sejumkah hukuman untuk Tim Arema FC. Hal ini akibat insiden Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang pada Sabtu (1/10/2022) malam.

PSSI langsung membentuk tim investigasi untuk mengungkap dan menyelidiki kejadian ini dari sisi sepak bola.