Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Lagi, Belanda Gagal ke Piala Dunia

11-10-2017 | 08:24 WIB

 

BATAMTODAY.COM, Amsterdam - Belanda belum bisa bangkit dari keterpurukan di pentas sepak bola internasional. Setelah gagal lolos ke Piala Eropa 2016, Oranje kembali harus menjadi penonton pada Piala Dunia 2018.

Ronaldo Calon Terkuat Peraih Ballon d'Or 2017

10-10-2017 | 10:03 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Cristiano Ronaldo menjadi favorit peraih Ballon d'Or begitu namanya diumumkan masuk 30 nama calon peraih penghargaan ini bersama Lionel Messi, Neymar, Luis Suarez, Harry Kane, dan Robert Lewandowski.

Jadi Ketua Pengcab PABBSI Batam Raja Heri Mukhrizal Fokus pada Porkot

10-10-2017 | 08:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Raja Heri Mukhrizal resmi memimpin Pengurus Cabang (Pencab) Persatuan Angkat Besi dan Berat Seluruh Indonesia PABBSI Kota Batam periode 2017-2022 setelah dilantik oleh Ketua Umum Pengprov PABBSI Kepri Muslim Bobby. Pelantikan Pengcab PABBSI Batam diselenggarakan di Hotel Sahid Batam Center, Minggu (8/10/2017).

Kualifikasi Piala Dunia, Belanda Harus Kalahkan Swedia 7-0

09-10-2017 | 15:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Timnas Belanda akan mengusung misi luar biasa berat dalam laga terakhir kualifikasi Piala Dunia 2018. Pada Rabu dinihari mereka akan melawan Swedia.

ManCity Terus Bidik Bintang Barcelona Lionel Messi

09-10-2017 | 14:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Manchester - Klub papan atas Liga Inggris, Manchester City, tengah menjalin pembicaraan serius dan siap menggelontorkan duit jutaan pounsterling untuk memboyong mega bintang Barcelona, Lionel Messi.

Gol Telat Salah Antarkan Mesir ke Piala Dunia

09-10-2017 | 08:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Borg El Arab - Penantian Mesir selama hampir tiga dekade untuk berlaga di Piala Dunia berakhir. Mesir memastikan berlaga di Rusia tahun depan usai mengandaskan Kongo 2-1 di Stadion Borg El Arab, Senin (9/10) dini hari WIB.

Inilah 15 Negara yang Melaju ke Piala Dunia 2018

09-10-2017 | 08:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sebanyak 15 negara sudah memastikan tiket untuk berlaga di putaran final Piala Dunia 2018, termasuk tuan rumah Rusia.

Timnas U-19 Libas Thailand 3-0 Tanpa Balas

08-10-2017 | 20:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Cikarang - Timnas Indonesia U-19 sukses melibas Thailand U-19 dengan skor akhir 3-0. Berlaga di Stadion Wibawa Mukti, Minggu 8 Oktober 2017 skuat asuhan Indra Sjafri tampil gemilang. Witan Sulaeman, Syahrian Abimanyu dan Saddil Ramdani menjadi pahlawan kemenangan Timnas U-19.