Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Jokowi Akan Salat Idul Adha di Simpang Lima Semarang

16-06-2024 | 19:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) dilaporkan batal mengikuti salat Idul Adha di Masjid Agung Jawa Tengah (MAJT) Semarang. Jokowi dijadwalkan salat Idul Adha di Simpang Lima, Semarang

Timwas DPR Minta Kemenag Antisipasi Masalah Saat Puncak Haji

16-06-2024 | 18:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua Komisi VIII DPR sekaligus anggota Tim Pengawas (Timwas) Haji DPR Ashabul Kahfi meminta kepada Kementerian Agama (Kemeng) yang menjadi bagian penyelenggara haji untuk mengantisipasi potensi masalah selama puncak haji.

Bamsoet Resmikan Operasional Pabrik Amunisi Swasta Pertama di Indonesia di Malang

16-06-2024 | 17:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar dan Pendiri PT Sapta Inti Perkasa Bambang Soesatyo meresmikan operasional PT Sapta Inti Perkasa, sebagai pabrik amunisi pertama di Indonesia.

Indonesia Kerja Sama dengan Kamboja Berantas Jaringan Judi Online

16-06-2024 | 15:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah Indonesia juga telah membentuk Satuan Tugas Pemberantasan Judi Online yang diteken Presiden Joko Widodo melalui Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 21 Tahun 2024 tentang Satuan Tugas Pemberantasan Perjudian Daring pada Jumat (14/6/2024).

Forkopimda Lamongan Pantau Harga Bahan Pokok di Pasaran

16-06-2024 | 08:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Lamongan- Sidak dilakukan oleh Forkopimda di berbagai tempat penyedia bahan kebutuhan yang ada di Kabupaten Lamongan, Jawa Timur. Sidak itu, untuk memastikan kestabilan harga kebutuhan pangan menjelang Idul Adha.

Kemendagri Imbau Daerah Berinovasi Tanpa Ciptakan Aplikasi Baru

14-06-2024 | 09:40 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kepala Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BSKDN) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Yusharto Huntoyungo mengimbau pemerintah daerah (Pemda) untuk berinovasi tanpa menciptakan aplikasi baru.

Pakai Sepatu Robek, Ayat Suci Jalani Tes Jadi Anggota Polri

14-06-2024 | 08:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Banda Aceh - Semangat besar ditunjukkan Ayat Suci dalam mengikuti tes Tamtama Kepolisian Republik Indonesia tahun ini. Perjuangan calon siswa (casis) tersebut makin luar biasa karena mengikuti tes dengan memakai sepatu bekas dan robek.

Bamsoet Tegaskan MPR Periode Sekarang Tidak Bisa Melakukan Amandemen UUD NRI 1945

14-06-2024 | 08:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo (Bamsoet) mengungkapkan bahwa MPR RI periode 2019-2024 tidak bisa lagi melakukan amandemen konstitusi, mengingat masa waktu jabatan yang hanya sekitar tinggal 4 bulan lagi.