Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Kementerian PPPA Audit Kelayakan Ruang Bermain Anak Taman Batu 10 Tanjungpinang

09-03-2023 | 13:00 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sebanyak 4 orang Tim Kementerian PPPA melakukan audit Ruang Bermain Anak Taman Batu 10 Kota Tanjungpinang. Tim Kementerian PPPA ini bekerja selama tiga hari sejak Rabu (8/3/2023).

Pokja Raudatul Athfal Batu Bara Kunjungi TK Hang Tuah Tanjunguban

08-03-2023 | 13:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Taman Kanak-kanak (TK) Hang Tuah Tanjunguban, Kecamatan Bintan Utara, Kabupaten Bintan, mendapatkan kungjungan rombongan kelompok kerja Raudhatul Athfal (RA) Kabupateb Batu Bara, Sumatera Utara, belum lama ini.

Program JMS, Asintel Kejati Kepri Ajak Siswa SMA 1 Toapaya Bintan Bijak Bermedsos

07-03-2023 | 19:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Laksanakan program Jaksa Masuk Sekolah (JMS), Asisten Intelijen Kejati Kepri, Lambok Sidabutar menjadi inspektur upacara di SMA Negeri 1 Toa Paya Bintan, Selasa (7/3/2023).

Indonesia Siap Jadi Tuan Rumah Olimpiade Geografi Internasional ke-19 Tahun 2023

06-03-2023 | 13:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Tahun ini Indonesia ditunjuk sebagai tuan rumah pelaksanaan International Geography Olympiad (iGeo) ke-19 yang rencananya akan diselenggarakan pada tanggal 8-14 Agustus 2023 di Bandung, Jawa Barat.

Wakil Bupati Anwar Hasyim Hadiri Wisuda Ratusan Santri TPQ Kecamatan Tebing dan Meral Barat

05-03-2023 | 15:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Sebanyak 371 santri Taman Pendidikan Qur'an (TPQ) di Kecamatan Tebing dan Meral Barat, Kabupaten Karimun, mengikuti pelaksanaan wisuda di Gedung Nasional Tanjungbalai Karimun, Minggu (5/3/2023).

Gubernur Ansar Ajak Masyarakat Berpartisipasi dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan di Batam

05-03-2023 | 14:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Gubernur Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), Ansar Ahmad mengajak semua elemen masyarakat agar dapat berpartisipasi dalam meningkatkan pendidikan di Batam, Kepulauan Riau.

Ingin Dapat Beasiswa S1, D4 dan D3 dari Pemprov Kepri? Simak Ini Syaratnya!

05-03-2023 | 13:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) resmi meluncurkan beasiswa untuk mahasiswa strata 1 (S1) atau diploma 4 (D4) dan diploma 3 (D3), baik di Kepri maupun luar Kepri.

"Berlaku untuk kampus negeri maupun swasta. Tapi semuanya verifikasi melalui aplikasi," kata Gubernur Ansar Ahmad, Sabtu (4/3/2023).

Tingkatkan Mutu Pendidikan, Ansar: Kepsek & Wakasek Harus Kuasai Manajerial Kepemimpinan

04-03-2023 | 10:12 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Gubernur Kepulauan Riau, H Ansar Ahmad membuka kegiatan Bimbingan dan Pelatihan Kepala Sekolah & Wakil tingkat SMA/SMK se-Kota Batam di SMAN 1 Batam, Kecamatan Sekupang pada Kamis (2/3/2023) lalu.

Mengangkat tema 'Bimbingan dan Pelatihan Transformasi Kepemimpinan Sekolah di Era Merdeka Belajar', kegiatan ini dimaksudkan agar setiap Kepala Sekolah dan Wakil Kepala Sekolah bisa melaksanakan tugas pokok dan fungsinya sebagai manajerial yang baik bagi sekolahnya.