Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Tuntut UU Ciptaker Dicabut, Massa Buruh Geruduk MK-Istana Besok

2023-08-08 19:51:08

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Massa dari Partai Buruh akan menggelar aksi demonstrasi di depan Istana Kepresidenan Jakarta dan Gedung Mahkamah Konstitusi, Jakarta, pada Rabu (9/8/2023) besok. Mereka menuntut UU Cipta Kerja dicabut.

Pemprov Kepri Anggarkan Rp 16,528 Miliar Seragam Gratis Siswa SMA, SMK dan SLB di 2024

2023-08-08 19:32:01

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau memenuhi permintaan masyarakat di tahun 2024 nanti terkait penyediaan seragam sekolah gratis bagi siswa dan siwi SMA, SMK dan SLB dengan menganggarkan sebesar Rp 16,528 miliar untuk sebanyak 26.780 siswa. Seragam sekolah gratis yang disediakan oleh Pemprov Kepri tersebut beruba stelan seragam putihabu-abu dan seragam pramuka.

Sambut HUT RI, Polda Kepri Gelar Baksos Bersihkan TMP Pusara Bhakti Batuaji

2023-08-08 19:16:01

BATAMTODAY.COM, Batam - Sebanyak 180 personil dari Polda Kepulauan Riau dengan semangat dan kepedulian tinggi bergotong-royong untuk membersihkan Taman Makam Pahlawan Pusara Bhakti Batu Aji, Kota Batam. Kegiatan ini menjadi bagian dari rangkaian peringatan HUT Kemerdekaan RI yang ke-78. Selasa (8/8/2023).

Semakin Dirasakan Manfaatnya, Kapasitas Kamar Rumah Singgah Jakarta Bakal Ditingkatkan

2023-08-08 19:00:19

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Masyarakat Provinsi Kepulauan Riau mulai merasakan manfaat keberadaan rumah singgah Raja Ahmad Engku Haji Tua pada Badan Penghubung Daerah Provinsi Kepri di Jakarta. Masyarakat yang memanfaatkan rumah singgah di Jakarta tersebut merata dari seluruh Kabupaten dan Kota yang ada di Kepri, dan berdasarkan data masyarakat dari Batam yang paling banyak.