Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

KPPAD Pantau Protokol Kesehatan Belajar Tatap Muka SLTA se-Kepri

04-11-2020 | 16:58 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Komisi Pengawasan dan Perlindungan Anak Daerah (KPPAD) Provinsi Kepulauan Riau melakukan pengawasan pelaksanaan protokol kesehatan dan proses belajar mengajar secara daring dan tatap muka bagi siswa yang praktek di sekolah khususnya tingkat SLTA Batam, Tanjungpinang dan Bintan.

Tidak ditemukan siswa SLTA yang sedang terpapar covid-19 saat ini, baik belajar di rumah maupun yang datang ke sekolah untuk belajar praktek.

Kemendikbud Gelar Bulan Bahasa dan Sastra 2020 Secara Daring

31-10-2020 | 17:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Di tengah pandemi Covid-19, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) melalui Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa (BPPB) menyelenggarakan Bulan Bahasa dan Sastra (BBS) 2020 secara dalam jaringan (daring).

Tumbuh Kembangkan Generasi Wirausahawan Muda Kreatif, Kemendikbud Gelar FIKSI 2020

22-10-2020 | 20:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Bandung - Untuk menumbuhkan generasi wirausahawan muda kreatif dengan wawasan sosial yang berkelanjutan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) melalui Pusat Prestasi Nasional (Puspresnas) kembali menggelar Festival Inovasi dan Kewirausahaan Siswa Indonesia (FIKSI). FIKSI dilaksanakan sejak tahun 2016.

Kemendikbud Tekankan Beasiswa Unggulan Ajang Kompetisi bagi Seluruh Lapisan Masyarakat

22-10-2020 | 19:20 WIB

BATAMTODAY.COM, Bandung - Kepala Pusat Layanan Pembiayaan Pendidikan (Puslapdik), Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), Abdul Kahar mengatakan setiap beasiswa bersifat kompetitif dan memiliki kekhasannya tersendiri.

Subsidi Kuota Internet Belajar Siswa dan Guru Dikirim Hari Ini

22-10-2020 | 11:16 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Subsidi kuota internet belajar dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan bulan kedua mulai disalurkan hari ini, Kamis (22/10/2020). Kuota internet belajar siswa dan guru bakal langsung dikirim oleh operator ke nomor masing-masing peserta yang terdaftar.

Kepala Biro Humas dan Kerjasama Kemendikbud Evy Mulyani mengatakan penyaluran kuota bulan kedua sesuai jadwal. Bulan ini, penyaluran kuota tahap pertama dijadwalkan pada 22-23 Oktober dan tahap dua pada 28-30 Oktober.

Pemkab Lingga Perketat Prokes Covid-19 di Lingkungan Sekolah

20-10-2020 | 19:04 WIB

BATAMTODAY.COM, Lingga - Pemerintah Kabupaten Lingga memperketat protokol kesehatan di lingkungan sekolah.

Hal tersebut disampaikan Pjs Bupati Lingga, Juramadi Esram. Di mana, sekolah tidak diliburkan melainkan diminta kepada para guru agar memperketat Prokes Covid-19.

Tanjungpinang Uji Coba Belajar Tatap Muka untuk Sejumlah Sekolah di Wilayah Pesisir

13-10-2020 | 16:23 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pemerintah Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau melakukan uji coba belajar melalui tatap muka di sekolah setelah sejak Maret 2020 melalui daring untuk mencegah penularan Covid-19.

Danlanal Tarempa Beri Bantuan Whiteboard dan Tanah Timbun ke PKBM Anambas Cerdas

10-10-2020 | 17:09 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Komandan Pangkalan TNI Angkatan Laut (Danlanal) Tarempa, Letkol Laut (P) Erfan Indra Darmawan kembali melaksanakan kegiatan sosial dengan memberikan bantuan papan whiteboard dan tanah timbun kepada Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) 'Anambas Cerdas' Arung Hijau, Desa Tiangau.