Ratusan Warga dari Berbagai Daerah dan Negara Tetangga Buka Puasa di Pulau Penyengat

26-05-2019 | 19:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Ratusan warga dari berbagai daerah berbuka puasa di Masjid Raja Sultan Riau di Pulau Penyengat, Kota Tanjungpinang, Minggu (26/5/2019).

Jasman Terpilih sebagai Ketua Forki Tanjungpinang

26-05-2019 | 18:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Federasi Olahraga Karate-do Indonesia (Pengcab Forki) Kota Tanjungpinang melaksanakan musyawarah cabang (muscab) di Hotel Sampurna Jaya, Jumat (24/5) malam. Dalam muscab tersebut Jasman terpilih sebagai Ketua Pengcab Forki Kota Tanjungpinang periode 2019-2023 secara aklamasi.

300 Pesepeda dari Mancanegara akan Menjajal Sirkuit Aspal Pulau Dompak

26-05-2019 | 17:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Sebanyak 300 pesepeda dari berbagai negara akan menjajal sirkuit di area pusat perkantoran Gubernur Provinsi Kepulauan Riau di Pulau Dompak, Tanjungpinang, dalam Even Nad Road Champs yang akan dilaksanakan pada 7 Juli 2019 mendatang.

PPDB SMA/SMK se-kepri Dimulai 1-10 Juli 2019

26-05-2019 | 17:05 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) telah menetapkan sistem Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tingkat SMA/SMK tahun ajaran 2019/2020. Tahapan pendaftarannya akan dimulai pada 1-10 Juli 2019 mendatang.

DPMD Dukcapil Kepri Buka Puasa Bersama Anak Yatim

26-05-2019 | 16:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa, Kependudukan dan Pencatatan Sipil (DPMD Dukcapil) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) menggelar buka puasa bersama anak yatim di Panti Asuhan Muhammadiyah di Kilometer 8 atas Tanjungpinang, Sabtu (25/5/2019).