Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Pelayanan RSUD Tanjunguban Kurang Maksimal Akibat Kekurangan Tenaga Medis

26-10-2017 | 11:38 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Sejumlah pasien merasa kecewa dengan pelayanan di RSUD Tanjunguban, terutama bagi pasien yang menggunakan fasilitas BPJS Kesehatan.

Pemkab Anambas Berharap 10 Persen Dana Desa Digunakan untuk Kesehatan Masyarakat

26-10-2017 | 11:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Wakil Bupati Kabupaten Kepulauan Anambas, Wan Zuhendra meminta seluruh kepala desa menyisihkan 10 persen dana desa untuk meningkatkan kesehatan masyarakat. Tidak sepenuhnya untuk pengembangan infrastruktur.

Pemkab Anambas Minta 10 Persen Dana Desa untuk Kesehatan

26-10-2017 | 09:02 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Wakil Bupati Kabupaten Kepulauan Anambas meminta seluruh Kepala Desa menyisihkan 10 persen Dana Desa untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Dan Dana Desa tidak sepenuhnya untuk pengembangan infrastruktur, tetapi harus memperhatikan kesehatan masyarakat.

Kecamatan Siantan Tengah Dapat Bantuan Tenaga Kesehatan dari Kemenkes

25-10-2017 | 13:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - Kecamatan Siantan Tengah mendapatkan penguatan tenaga kesehatan dari Program Tim Nusantara Sehat yang digagas oleh Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes).

DPW Kepri Gelar Baksos Pemeriksaan Kanker Servick di Dompak

24-10-2017 | 19:39 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dharma Wanita Persatuan (DWP) Provinsi Kepri menggelar bakti sosial (baksos) dan seminar 'bahaya dan pencegahan kanker servick'.

Ini Teknik IVA yang Perlu Diketahui Wanita Tentang Kangker Servick

24-10-2017 | 19:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi Kebidanan dan Kandungan Dr Jupri SpOG mengatakan, untuk mengetahui apakah seseorang wanita mempunyai potensi kanker serviks atau tidak, ada 4 langkah teknik IVA dalam tampilan serviks.

Inovasi Dokter Muda Indonesia Pendiri Klinik Asuransi Sampah Disebut Putin sebagai 'Misi Khusus'

24-10-2017 | 18:15 WIB

BATAMTODAY.COM, Moskow - Presiden Rusia Vladimir Putin menyebut langkah yang dilakukan dokter muda di Malang, Gamal Albinsaid, pendiri 'klinik asuransi sampah' untuk warga tak mampu, sebagai 'misi khusus'.

Antisipasi DBD, Masyarakat Diimbau Jaga Kebersihan Lingkungan

24-10-2017 | 11:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Antisipasi mewabahnya penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) di Bintan, masyarakat diimbau jaga kebersihan lingkungan. Pasalnya, disaat musim penghujan seperti ini, nyamuk akan mudah bersarang karena banyaknya genangan air.