Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Mulai Tahun Depan, Jepang Wajibkan Turis dari Indonesia Tes TBC

18-11-2023 | 17:24 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Pemerintah Jepang berencana mewajibkan pelancong dari enam negara, termasuk Indonesia, melakukan tes tuberkulosis (TBC) sebelum masuk wilayahnya mulai 2024.

Menteri Kesehatan Jepang Keizo Takemi mengatakan tes tuberkulosis wajib untuk kunjungan ke Jepang lebih dari tiga bulan.

Teruji Berhasil di Berbagai Negara, Kemenkes Terapkan Inovasi Wolbachia Turunkan Kasus DBD

17-11-2023 | 11:52 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Kementerian Kesehatan menerapkan inovasi teknologi wolbachia untuk menurunkan penyebaran Demam Berdarah Dengue (DBD) di Indonesia.

Selain di Indonesia, pemanfaatan teknologi Wolbachia juga telah dilaksanakan di sembilan negara lain dan hasilnya terbukti efektif untuk pencegahan Dengue. Adapun negara yang dimaksud adalah Brasil, Australia, Vietnam, Fiji, Vanuatu, Mexico, Kiribati, New Caledonia, dan Sri Lanka.

Hakka Indonesia Sejahtera Kepri Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis

16-11-2023 | 16:36 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Perhimpunan Hakka Indonesia Sejahtera Provinsi Kepri melakukan kegiatan Bhakti Sosial pengecekan kesehatan gratis kepada masyarakat yang akan berlangsung dari tanggal 16 hingga 17 November 2023 di Pen SE Hui vihara Xing Kang Shan jalan suka berenang Tanjungpinang mulai dari jam 08.30 wib, Kamis (16/11/2023).

90 Persen Anak di Indonesia Ditargetkan Terlindungi dari HPV hingga Tahun 2030

16-11-2023 | 12:48 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Sebanyak 90 persen anak perempuan dan laki laki di Indonesia ditargetkan mendapatkan imunisasi HPV pada tahun 2030.

Target ini tertuang dalam Rencana Aksi Nasional Eliminasi Kanker Serviks Indonesia (2023-2030) yang dideklarasi bersama antara Presiden Joko Widodo dengan Presiden Joseph R Biden, Jr, usai pertemuan bilateral antara kedua Pemimpin di Gedung Putih pada Senin (13/11/2023).

Kodim Lamongan Bersinergi dengan Poskes Cegah Penyakit Kronis

16-11-2023 | 09:56 WIB

BATAMTODAY.COM, Lamongan - Kodim 0812/Lamongan bersinergi dengan Poskes 05.09.13 dalam rangka mencegah adanya serangan penyakit kronis.

Cara yang diterapkan pun, adalah pengelolaan penyakit kronis atau Prolanis, sekaligus edukasi bagi penderita penyakit resiko tinggi.

Dokter Jantung dan Orthopedic dari Putra Specialist Hospital Melaka Sharing Ilmu di BRK Syariah

15-11-2023 | 11:32 WIB

BATAMTODAY.COM, Pekanbaru - Orang Indonesia paling banyak bertandang ke Melaka, Malaysia dengan tujuan wisata berobat.

Hal tersebut dikarenakan berbagai rumah sakit besar di Melaka memiliki kualitas dan teknologi yang bagus di Asia dan biaya pengobatannya relatif lebih murah dibandingkan negara Asia lainnya.

Angka Diabetes Terus Meningkat, Simak Saran Preventif dari Sequis

14-11-2023 | 14:17 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - Makanan dan minuman manis banyak digemari masyarakat. Mulai dari anak-anak hingga dewasa. Data Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) Indonesia 2018 menyebutkan bahwa tingkat konsumsi makanan manis ada sekitar 87,9% dan 91,49% untuk minuman manis.

Angka yang sangat tinggi ini dapat terus meningkat seiring meningkatnya gaya hidup instan dan banyaknya hidangan manis yang disajikan menarik, mudah didapat, dan harganya pun terjangkau. Kabar buruknya, semakin banyak kita mengonsumsi gula akan semakin mudah terkena diabetes.

Prudential Indonesia Luncurkan PRUPriority Hospitals dengan 142 Mitra Rumah Sakit dan Faskes

13-11-2023 | 13:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Jakarta - PT Prudential Life Assurance (Prudential Indonesia) dan PT Prudential Sharia Life Assurance (Prudential Syariah) terus memperkuat komitmen perlindungan untuk nasabah dengan menghadirkan inovasi layanan terdepan, guna meningkatkan efektivitas dan profesionalitas pelayanan kesehatan yang memberikan nilai lebih melalui PRUPriority Hospitals, agar nasabah #YakinMelangkah wujudkan perlindungan hingga ke masa depan.