Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Pelantara VI Disambut Gubernur Kepri di Dermaga Fasharkan TNI AL Mentigi Tanjunguban

27-09-2016 | 13:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjunguban - Pelayaran Lingkar Nusantara (Pelantara) VI dan Bakti Bela Negara 2016 yang sudah menjadi kegiatan rutin tahunan yang digelar oleh Pimpinan Saka Bahari bekerja sama dengan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka. 

Ini Beda Wartawan Indonesia dengan Jurnalis Asing

26-09-2016 | 15:14 WIB

SAFARI Jurnalistik yang digelar di Batam, sukses terlaksana. Semua itu berkat dukungan semua pihak, terutama Astra International. Bagaimana kegiatan yang juga didukung oleh Kapolda Kepri, Brigjen Pol Sam Budigusdian dan Wali Kota Batam, H. Muhammad Rudi itu? Berikut catatan wartawan BATAMTODAY.COM, Romi Candra yang menjadi peserta kegiatan tersebut.

Anak SD di Karimun Harus Hafal Alquran

26-09-2016 | 12:50 WIB

BATAMTODAY.COM, Karimun - Anak-anak yang mengenyam pendidikan dasar di Kabupaten Karimun saat ini tengah diupayakan untuk menghafal Alquran sebagaimana yang telah diprogramkan Bupati dan Wakil Bupati Karimun dalam membangun Kabupaten Maritim ini yang berlandaskan program Azam Iman dan Taqwa.

Anggota Majelis Pendidikan Kepri Sedih, Apa Pasal?

26-09-2016 | 09:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Anggota Majelis Pendidikan Provinsi Kepri, Maswito, mengaku sedih. Pasalnya, saat ini para pengurus Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH) Tanjungpinang sudah melupakan sejarahnya sendiri.

Siswa Pulau Kelong Antusias Kunjungi Kapal Perpustakaan Laut Keliling Lantamal IV

23-09-2016 | 10:26 WIB

BATAMTODAY.COM, Bintan - Kapal perpustakaan laut keliling atau biasa disebut Kal Pintar Mandiri-1 milik Lantamal IV Tanjungpinang melaksanakan misi ke pulau terpencil, untuk meningkatkan minat membaca para pelajar yang berada di Pulau Kelong kabupaten Bintan, Kamis (22/9/2016).

KIP dan BOS Telah Disalurkan, Tak Ada Lagi Alasan Orangtua Tidak Menyekolahkan Anak di Anambas

21-09-2016 | 19:14 WIB

BATAMTODAY.COM, Anambas - ‎Sebanyak 891 siswa mendapat program Kartu Indonesia Pintar (KIP). KIP tersebut ditujukan kepada keluarga yang kurang mampu dengan tujuan untuk membantu anak-anak mengenyam pendidikan.

Selesai Diehab, SDN 007 Berindat Tak Lagi Libur Saat Hujan

21-09-2016 | 15:39 WIB

BATAMTODAY.COM, Dabosingkep - Sekolah Dasar Negeri 007 Desa Berindat, Kecamatan Singkep Pesisir, Kabupaten Lingga, akhirnya selesai direhab. Sebelumnya SDN 007 ini tidak dapat di gunakan jika musim hujan tiba.

Inilah Program Studi yang Paling Banyak Hasilkan Miliarder

21-09-2016 | 14:02 WIB

BATAMTODAY.COM, New York - Tidak sedikit miliarder dunia yang gagal mengenyam pendidikan di perguruan tinggi, namun banyak juga yang mengantongi gelar sarjana maupun magister.