Lulus Verifikasi Dewan Pers No.126/DP-Terverifikasi/K/X/2017

Buron Korupsi Alkes Karimun Diringkus di Jakarta

22-09-2015 | 11:11 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Tim Intelijen Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau bersama dengan Kejaksaan Agung meringkus Syamsudin, Direktur PT Karya Global Mandiri (KGM) yang buronan kasus korupsi pengadaan alat kesehatan di RSUD Karimun tahun 2014.

Korupsi Dana Pendidikan Inklusif, Rektor Universitas Karimun Hari Ini Jalani Persidangan

22-09-2015 | 10:43 WIB

BATAMTODAY.COM, Tanjungpinang - Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) di Tanjungpinang rencananya akan mulai menyidangkan kasus dugaan tindak pidana korupsi dana bantuan pendidikan inklusif yang bersumber dari APBN 2012, dengan terdakwa Rektor Universitas Karimun, Abdul Latif, Selasa (22/9/2015). 

Januari-September 2015, Polres Tanjungpinang Tangani 57 Kasus Narkoba dan 19 Kasus Pidum

22-09-2015 | 09:46 WIB

BATAMTODAY.COM,Tanjungpinang- Sepanjang 9 bulan Januari-September 2015, Polres Tanjungpinang telah menangani 57 kasus narkoba dan 17 kasus pencurian dengan pemberatan.


M‎ain Judi Dadu di Jodoh, Oknum PNS Batam Jadi Terdakwa

22-09-2015 | 09:29 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Lima dari enam pelaku judi dadu di BCA Jodoh, Batuampar, disidangkan di Pengadilan Negeri (PN) Batam, Senin (21/9/2015) sore. Satu dari enam pelaku yang didakwa pasal 303 ayat (1) ke-1 KUHP itu merupakan oknum PNS di lingkungan Pemko Batam.


Menanti Janji Tindakan Tegas Pelaku Pungli TKI di Pelabuhan Batam Center

22-09-2015 | 08:47 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Kota Batam, Agus Widjaja mengancam akan menindak tegas pegawainya yang melakukan pungutan liar (Pungli) kepada Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di Pelabuhan Ferry Internasional Batam Center.


Dinilai Tak Independen, Majelis Hakim yang Adili Terdakwa Yandi akan Dilaporkan ke KY

21-09-2015 | 19:43 WIB

‎BATAMTODAY.COM, Batam - Hermanto Barus, penasehat hukum (PH) terdakwa penggelapan dana nasabah mengaku akan melaporkan Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Batam yang mengadili perkara Yandi Suratna Gondoprawiro ke Komisi Yudisial (KY). Ia menilai, tiga hakim itu tidak independen.

Polda Kepri Minta BPM-PTSP Kota Batam Tindak Tegas Gelper yang Salahi Aturan

21-09-2015 | 19:28 WIB

BATAMTODAY.COM, Batam - Polda Kepri meminta Badan Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (BPM-PTSP) Kota Batam mengambil tindakan tegas terhadap pelaku usaha yang beroperasi tanpa izin, maupun telah menyalahi aturan perizinan, seperti gelanggang permainan elektronik (gelper).

PN Tanjungpinang Gelar Sidang Maraton di Dabosingkep

21-09-2015 | 19:10 WIB

BATAMTODAY.COM, Dabosingkep - Pengadilan Negeri Kelas IA Tanjungpinang di Dabosingkep hari ini, Senin (21/9/2015), menggelar sidang maraton. Majelis hakim menyidangkan 8 kasus kriminal secara maraton yang dimulai sejak pukul 08.00 pagi hingga sore hari.